Jakarta – Senat Akademik STIK – PTIK yang berlangsung di gedung Perkulihan STIK yang dipimpin langsung Ketua STIK Irjen Pol. Drs. Yazid Fanani, M.Si. dan di dihadiri beberapa PJU dan Dosen STIK , Kamis 10.00 Wib 12/11/2020.
rapat sidang pemilihan anggota senat juga berlangsung secara Virtual atau daring.
Senat Akademik STIK telah memilih 6 anggota senat akademik STIK periode 2021 – 2022. Mereka adalah Dr.A. Wahyurudhanto,. M.Si., Dr. Zulkarnaein Koto, S.H., M.H UM., Dr.Sutrisno,M.Si., Dr. Vita Mayastinasari, S.E,M M.Si., Dr. Yopik Gani,S.I.P., M.Si., Dr. Novi Indah Earlyyanti, M.Pd., Mereka terpilih dalam rapat sidang pemilihan anggota Senat Akademik STIK – PTIK.